Diduga Limbah Bahan Berbahaya Bercun (B3), Ancam Kesehatan Warga dan Mencemari Lingkungam Sekitar.

Peristiwa14 Dilihat

GresikMediabangsanews.com

Limbah bahan berbahaya beracun (Limbah B3) masih menjadi persoalan yang serius dan membayangi kualitas lingkungan di kawasan Gresik. Terutama di wilayah perusahaan dan industri.

Berdasarkan laporan warga salah satu perusahaan dalam mengelolah limbah cair industri masih jauh dari kata optimal jenis pencemaran terutama air yang berasal dari limbah industri sering kali tidak terdeteksi secara kasat mata.

Air tampak jerni dan juga tidak bau namun di duga mengandung zat kimia berbahaya. kejadian tersebut terdapat di JL. KH, Imam Syafi’i RT 03, RW 01 Desa Pongangan, Kecamatan Manyar, Kabupaten Gresik.

Warga sekitar sangat resah karena di Daerah tempat ringgalnya adanya salah satu pengusaha yang menjalankan aktifitas sudah dua tahun tak menghiraukan kesehatan warga dan lingkungan sekitar.

Perusahan yang di kelolah oleh H. Abdul Majid tersebut diduga kuat tak mengantongi izin secara resmi mirisnya meski demikian perusahaan yang di kelolanya sudah berjaoan hingga hampir dua tahun.

Saat tim investigasi mendatangi Kantor Desa setempat di temui oleh Kaur Perencanaan Khoirul Huda. Saar di konfirmasi prihal tersebut mengatakan memang ada laporan dari warga tapi saya bener tidak tahu adanya limbah berbahaya. Tutup Khoirul.

Sementara Ketua RT 03 sebut saja Baliyah memgatakan “Kami ada laporan dari warga sekitarnya bahwa, ada genangan air sampai di pemukiman / kost warga dan baunya sangat menyengat sekali, akhirnya segera menindaklanjuti aduan warga”

“Setelah saya cek ke lokasi memang benar adanya, bahan berbahaya beracun di pemukiman warga .lalu saya melaporkan kejadian ini ke Balai Desa, dikarenakan limbah tersebut berasal dari air cucian drum, yang berisikan B3 (Bahan Berbahaya dan Beracun)atau kimia” Jelasnya sekaligus pungkasnya

Warga berharap untuk pihak pihak terkait untuk segera turun ke lokasi dan memastikan kalau usaha pengelolaan limbah yang diduga berbahaya tersebut.

(Red)