Pelaksanakan pendistribusian bantuan sosial berupa paket sembako, ikan lele, dan sayur mayur serta santunan kepada kepada fakir miskin.

Berita76 Dilihat

Gresik, Mediabngsanews.com || Pada hari Jum’at tanggal 21 Juni pukul 09.45 Wib di Dsn. Sukoanyar, Ds. Sukoanyar, Kec. Gresik telah dilaksanakan penyaluran bantuan sosial dalam rangka HUT Bhayangkara ke 78 tahun 2024.

Bantuan sosial kepada masyarakat berupa paket sembako secara simbolis 5 paket berisi beras, minyak goreng, tepung, susu kental manis, mie, dll.
1100 ekor ikan lele,
500 ikat syur kangkung
200 ikat sayur bayam
100 paket plastik sayur sop.

Dalam kegiatan penyaluran bansos tersebut warga masyarakat yang mayoritas ibu – ibu sangat antusias dan saling berebut paket bansos yang sudah disiapkan

Hadir dalam pelaksanaan bansos Kapolsek Cerme, Kades Ds Sukoanyar beserta perangkat dan warga masyarakat Da Sukoanyar yang menerima bantuan sosial

Baca Juga  Sosper Tahap VIII Tahun 2023, Hj. Lilik Sosialisasikan Dua Peraturan Daerah Kabupaten Gresik

Selain paket sembako, ikan lele dan sayur mayur kapolsek cerme juga memberikan santunan dhuafa dan fakir miskin serta warga disabilitas.

Dalam testimoni dan harapan dari masyarakat Ds. Sukoanyar sangat berterima kasih kepada Bp. Kapolda Jatim, Bp. Kapolres Gresik dan Polsek Cerme atas bantuan dan perhatian yg diberikan kepada warga Ds. Sukoanyar dan semoga kegiatan pemberian bantuan sosial terus dilaksanakan dan semoga polri semakin jaya dan semakin presisi.
(Pan)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *